Cukup Pakai Tempe, Ini Resep Sate Kere Ala Chef Rudy, Ide Jualan Murah Rasa Mewah, Pas Buat Menu Makan Malam

- 13 Mei 2024, 14:00 WIB
Resep sate kere dari olahan tempe ekonomis ala Chef Rudy Choirudin.
Resep sate kere dari olahan tempe ekonomis ala Chef Rudy Choirudin. /Instagram @riyn17.

Bahan 3: blender

- 5 siung bawang putih
- 2 bawang merah
- 2 cm jahe
- 2 cm lengkuas
- 2 sdt ketumbar bubuk
- 1 sdt kunyit bubuk
- 1 sdt garam
- 100 ml air

Baca Juga: Resep Nasi Goreng Kampung dari Chef Devina, Menu Sarapan Praktis Ala Hotel, Gurih, Lezat dan Bikin Nagih

Bahan 4:

- 5 sdm minyak goreng
- 4 butir kemiri
- 5 siung bawang putih
- 3 lembar daun jeruk
- 4 buah cabe keriting potong 4 bagian
- 1 sdt terasi

Bahan 5:

- 150 g kacang goreng kecoklatan
- 400 ml air panas
- 1 1/4 sdt garam
- 50 g gula merah serut
- 1 sdt gula pasir
- 2 sdm bawang goreng
- 2 sdm kecap manis

Baca Juga: MANTUL! Resep Sambal Goreng Udang Pete Ala Chef Rudy, Gurih, Nagih, Cocok Buat Menu Makan Malam Keluarga

Bahan 6:

- 4 buah lontong
- 6 buah bawang merah rajang
- 6 buah cabe rawit rajang
- 100 ml kecap manis

Cara membuat:

1. Panaskan minyak dengan api kecil, goreng kemiri hingga kuning keemasan, lalu masukan semua bahan 4 tumis kembali hingga harum

2. Setelah itu, masukkan bahan yang sudah ditemus tadi beserta semuya bahan 5 ke dalam blender, haluskan

Baca Juga: Bikin Nambah Cuan! Resep Cilok Kuah Ala Chef Rudy yang Cocok Untuk Ide Jualan, Rasanya Gurih dan Pedas

3. Kemudian tusuk tempe gembus dengan tusuk sate, lalu kukus sebentar sekitar 5 menit

Halaman:

Editor: Iwan Kustiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah