Cukup 20 Menit! Ini Resep Rendang Presto Ala Chef Rudy, Sajian Idul Adha dari Olahan Daging Kurban yang Lezat

- 14 Juni 2024, 09:00 WIB
Resep rendang ala Chef Rudy Choirudin untuk menu labaran Idul Adha.
Resep rendang ala Chef Rudy Choirudin untuk menu labaran Idul Adha. /Instagram/ @christ_kitchen.id/

- 1 sdm Desaku ketumbar bubuk
- 1 sdt Desaku kunyit bubuk
- 1 sdt Ladaku merica bubuk
- 11/2 sdt garam

Baca Juga: Seenak Restoran! Ternyata Ini Resep Mie Aglio E Olio ala Chef Devina, Rasanya Gurih, Kenyal, Pakai Bahan Lokal

Bahan 3:

- 1500 ml santan kental dr 2 butir kelapa
- 1 mata asam jawa
- 5 lembar daun jeruk
- 3 batang serai
- 150 ml santan kental
- ½ lbr daun kunyit

Cara membuat:

1. Potong daging terlebih dulu dengan memotong serat serta besarnya disesuaikan dan serasi

Baca Juga: Sederhana dan Bergizi! Ini Resep Tumis Jagung Sosis Ala Chef Rudy Choirudin, Menu Sarapan yang Menyehatkan

2. Kemudian masukkan daging yang sudah dipotong ke dalam panci presto

3. Campurkan dengan semua bahan 2 dan bahan 3, masak dengan api sedang hingga panci presto berbunyi

4. Setelah berbunyi kecilkan api, masak selama 20 menit, matikan api dan biarkan hingga panci tidak mendesis kembali sambil katup prestonya di angkat, lalu buka presto

5. Masak kembali dengan api sedang sambil sesekali diaduk-aduk terus hingga bumbu berminyak dan pekat bumbu nya, masak hingga warna rendang yang diinginkan

6. Jika warna belum seperti di sukai bisa dimasak terus hingga gelap setelah warna sudah sesuai, masukan air 150 ml

Halaman:

Editor: Iwan Kustiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah