Hidangan Olahan Daging Kurban, Resep Semur Tetelan Ala Chef Rudi, Dijamin Empuk, Lezat dan Tidak Alot

- 17 Juni 2024, 13:00 WIB
Resep semur tetelan ala Chef Rudy Choirudin.
Resep semur tetelan ala Chef Rudy Choirudin. /YouTube Simple Rudy/

KABAR CIAMIS - Sudah mendapat daging kurban, tapi bingung mau bikin apa? Yuk cobain resep semur tetelan ala Chef Rudy Choirudin.

Resep semur tetelanala Chef Rudy Choirudin ini menawarkan cita rasa yang lezat, bumbunya merempah serta dagingnya yang empuk dan tidak alot.

Cara membuat resep semur daging kurban ala Chef Rudy Choirudin juga cukup mudah dibuat dan bisa kamu coba untuk ide olahan daging kurban.

Baca Juga: WAJIB COBA! Resep Membuat Tongseng Sapi Ala Chef Devina, Ide Olahan Daging Kurban yang Empuk dan Berempah

Penasaran? Berikut ini resep dan cara membuat semur tetelanala Chef Rudy Choirudin untuk hidangan olahan daging kurban.

Resep dan Cara Membuat Semur Tetelan Ala Chef Rudy Choirudin

Bahan 1

- 500 gram Daging Tetelan potong serasi
- 1 saset Bumbu Desaku Marinasi
- 1 sdm Air

Bahan 2

- 5 sdm Minyak Goreng
- 5 siung Bawang Putih rajang
- 5 buah Bawang Merah rajang
- 2 cm Jahe memarkan
- 2 cm Lengkuas memarkan
- 2 lembar Daun Salam
- 1/4 buah Pala nemarkan
- 2 biji Cengkih
- 1 cm Kayu Manis
- 1 buah Tomat potong 8 bagian
- 50 ml Air

Baca Juga: Resep Pangsit Goreng Mini Praktis Ala Chef Rudy, Cemilan Idul Adha yang Garing, Gurih, Pas Dicocol Saus

Bahan 3

- 3 sdm Kecap Manis
- 2 sdt Gula Pasir
- 1000 ml Air
- 1 sdt Ladaku Merica Bubuk

Halaman:

Editor: Iwan Kustiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah