Praktis Anti Ribet! Resep Tahu Kemangi Pedas, Menu Makan Malam Sederhana yang Bikin Selera Makan Bertambah

- 6 Mei 2024, 14:00 WIB
Ilustrasi. Resep tahu kemangi pedas untuk menu makan malam.
Ilustrasi. Resep tahu kemangi pedas untuk menu makan malam. /Youtube Dapur Cantik Channel/

KABAR CIAMIS - Berikut ini resep dan cara membuat tahu kemangi pedas untuk menu makan malam yang mudah dan praktis.

Sebagaimana diketahui, biasanya kebanyakan masyarakat Indonesia mengolah tahu hanya digoreng saja.

Namun jika bosan terus mengolah tahu dengan digoreng, kamu bisa mencoba kreasi baru dengan resep tahu kemangi pedas untuk menu makan malam nanti.

Baca Juga: Resep Siomay dan Baso Tahu Bandung Ala Chef Devina dengan Sambal Kacang, Pas Buat Ide Jualan Seribuan

Resep tahu kemangi pedas ini memiliki cita rasa yang menggugah selera. Selain itu, cara membuat dan bahan-bahannya pun mudah ditemukan.

Ingin mencobanya? Yuk simak resep dan cara membuat tahu kemangi pedas untuk menu makan malam keluarga.

Resep dan Cara Membuat Tahu Kemangi Pedas

Bahan:

- 5 buah tahu putih
- ½ siung bawang bombai
- 1 buah tomat
- 15 buah cabai rawit hijau
- 5 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih

Baca Juga: Simple Anti Gagal! Resep Pizza Mini Ikan Bumbu Pedas Ala Chef Rudy, Enaknya Bikin Nagih, Cocok Buat Pemula

- 1 cm jahe
- 3 buah cabai merah besar
- 3 buah cabai merah keriting
- air secukupnya (untuk menghaluskan bumbu)
- ¼ sdt lada bubuk
- ⅓ sdt kunyit bubuk

Halaman:

Editor: Iwan Kustiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah