WAJIB RECOOK! Resep Gurame Asam Manis Ala Hotel Bintang Lima dari Chef Rudy untuk Menu Makan Siang Keluarga

- 5 Mei 2024, 08:00 WIB
Ilustrasi. Resep gurame asam manis ala Chef Rudy Choirudin untuk menu makan siang keluarga.
Ilustrasi. Resep gurame asam manis ala Chef Rudy Choirudin untuk menu makan siang keluarga. /Facebook PORONG WEI

KABAR CIAMIS - Tak hanya udang dan cumi saja yang bisa dimasak asam manis, ikan tawar juga bisa dimasak asam manis. Salah satunya seperti resep gurame asam manis buatan Chef Rudy Choirudin.

Chef Rudy Choirudin mengatakan bahwa hidangan gurame asam manis buatannya mirip seperti resep yang ada di hotel-hotel bintang lima.

Meski dengan bahan yang sederhana, resep gurame asam manis ala Chef Rudy Choirudin ini memiliki rasa yang sangat lezat, gurih dan bikin nagih, cocok sekali jika kamu jadikan menu makan siang bareng keluarga nanti.

Baca Juga: Resep Nasi Tim Ayan Jamur Ala Chef Devina, Menu Sarapan Praktis yang Gurih dan Lezat, Pas Buat Ide Jualan

Cara membuat gurame asam manis ala Chef Rudy Choirudin pun cukup mudah, simple banget dan pakai ribet.

Ingin coba membuatnya? Yuk simak resep gurame asal manis ala Chef Rudy Choirudin untuk menu makan siang keluarga.

Resep dan Cara Mmebuat Gurame Asam Manis Ala chef Rudy Choirudin

Bahan 1:

- 1 ekor (700 g) gurame disiangi, kerat sedikit memfillet 4 keratan
- 1 sdt garam
- 1/2 sdt lada bubuk
- 1 butir telur kocok lepas
- 100 g tepung sagu
- 1 liter minyak

Baca Juga: Dijamin Cuan! Ini Resep Dadar Gulung Red Velvet Ala Luvita Ho untuk Ide Jualan Murah, Rasanya Manis dan Lembut

Bahan 2:

- 5 sdm minyak goreng
- 4 siung bawang putih geprak
- 1/2 buah bawang bombai
- 1 sdm kecap ingris
- 1 sdt kecap ikan
- 100 ml saus tomat
- 200 ml air

Halaman:

Editor: Iwan Kustiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah