AUTO LARIS! Bongkar Resep Risol Ragout Sayur Ala Chef Rudy yang Lembut, Garing, Cocok Buat Ide Jualan

- 26 Juni 2024, 10:00 WIB
Ilustrasi. Resep risol ragout sayur ala Chef Rudy Choirudin untuk ide jualan.
Ilustrasi. Resep risol ragout sayur ala Chef Rudy Choirudin untuk ide jualan. /Channel youtube Lis Achmady/

KABAR CIAMIS - Risol merupakan salah satu cemilan favorit banyak orang yang berisi berbagai aneka topping. Salah satunya seperti resep risol ragout sayur ala Chef Rudy Choirudin.

Resep risol ragout sayur ala Chef Rudy Choirudin ini sangat cocok dijadikan ide jualan ibu rumah tangga yang murah meriah.

Sesuai dengan namanya, resep risol sagout sayur ala Chef Rudy Choirudin ini berisi berbagai jenis sayuran, seperti wortel, kentang, seledri, kemudian ada juga daging ayam cincang.

Baca Juga: Aromanya Bikin Ngiler! Resep Nasi Goreng Kambing Ala Chef Rudy, Menu Sarapan Lezat yang Menggugah Selera

Nah, jika kamu mau mencobanya, berikut ini resep risol ragout sayur ala Chef Rudy Choirudin untuk ide jualan ibu rumah tangga.

Resep dan Cara Membuat Risol Ragout Sayur Ala Chef Rudy Choirudin

Bahan 1: (kulit)

- 200 g tepung terigu
- 2 sdm tepung tapioka
- 1 sdt garam
- 1 butir telur
- 1 sdm minyak goreng
- 600 ml air

Baca Juga: Bahan Sederhana Rasa Bintang Lima, Resep Tiramisu Ala chef Devina, Lembut, Manis untuk Ide Bisnis Mahasiswa

Bahan 2: (isi)

- 3 sdm minyak
- 2 siung bawang putih cincang
- 100 g ayam cincang
- 300 ml air
- 100 g wortel seru
- 150 g kentang serut
- 75 g seleri rajang halus
- 75 g gula pasir
- 1 sdm kaldu ayam
- 3/4 sdt garam
- 2 sdm susu kental manis

Bahan 3: (larutkan)

- 100 g tepung terigu protein tinggi
- 250 ml air

Halaman:

Editor: Iwan Kustiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah