WAJIB COBA! Resep Nasi Telur Hongkong Ala Chef Devina, Menu Sarapan Praktis 5 Menit Jadi yang Super Nikmat

- 26 Mei 2024, 06:00 WIB
Resep nasi telur Hongkong ala Chef Devina Hermawan untuk menu sarapan praktis.
Resep nasi telur Hongkong ala Chef Devina Hermawan untuk menu sarapan praktis. /Tangkap Layar Youtube/Devina Hermawan/

KABAR CIAMIS - Bosan menyantap menu sarapan yang gitu-gitu saja? Kamu bisa mencoba membuat resep nasi telur hongkong ala Chef Devina Hermawan.

Resep nasi telur hongkong ala Chef Devina Hermawan ini cocok dijadikan menu sarapan karena cara membuatnya yang mudah dan praktis, bahkan kamu hanya membutuhkan waktu sekitar lima menit saja.

Melalui kanal Youtubenya, Chef Devina Hermawan menyebutkan bahwa resep nasi telur hongkong yang dibuatnya terispirasi dari hidangan Hong Kong Egg Chiffon Rice.

Baca Juga: Resep Bobor Jantung Pisang Ala Chef Rudy, Menu Makan Malam yang Bikin Nagih, Kuahnya Gurih dan Nikmat

Namun dalam resep ini, Chef Devina Hermawan membuatnya menggunakan bahan utama telur, sosis dan nasi putih yang disiram dengan saus.

Jika tertarik untuk membuatnya? Berikut ini resep dan cara membuat nasi telur hongkong ala Chef Devina Hermawan untuk menu sarapan keluarga yang praktis.

Resep dan Cara Membuat Nasi Telur Hongkong Ala Chef Devina Hermawan

Bahan:

- 1 porsi nasi putih
- 2 butir telur
- 1 sosis
- 3 siung bawang merah
- 4 cabai rawit
- ½ sdt garam
- ¼ sdt merica
- 3 sdm minyak goreng
- 1 sdm saus tiram

Baca Juga: Tanpa Ikan! Resep Otak Otak Ayam Ala Chef Rudy, Rasanya Gurih, Empuk, Cocok Buat Cemilan dan Ide Jualan Murah

- 2 sdt kecap asin
- 2 sdt kaldu ayam bubuk
- 1 sdm maizena
- 200 ml air
- 1 sdt gula
- 2 sdt margarin
- 1 batang daun bawang
- Chili oil (opsional)

Halaman:

Editor: Iwan Kustiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah