Menu Makan Malam Praktis, Resep Sarden Rica Rica Ala Chef Devina, Aromanya Wagih, Gurih, Bikin Tambah Nasi

- 22 Mei 2024, 13:00 WIB
 Resep sarden rica rica ala Chef Devina Hermawan untuk menu menu makan malam.
Resep sarden rica rica ala Chef Devina Hermawan untuk menu menu makan malam. /Tangkap Layar Youtube/ Devina Hermawan/

Baca Juga: Resep Telur Dadar Cetak Ala Chef Rudy Choirudin, Menu Sarapan Sederhana, Rasanya Lezat dan Mudah Dibuat

Cara membuat:

1. Tiriskan ikan sarden di atas tisu, simpan kuah sarden untuk nanti

2. Kemudian panaskan minyak, taburi dengan sedikit tepung agar minyak tidak meledak. Lalu masukkan ikan sarden dan goreng hingga kering, tiriskan

3. Selanjutnya goreng bawang merah, bawang putih, dan kemiri. Masukkan ke dalam food processor lalu blender hingga halus

4. Lalu goreng cabai merah, cabai rawit, kunyit, jahe, dan serai. Masukkan ke dalam food processor, blender sebentar jangan terlalu halus

Baca Juga: Cocok Buat Ide Jualan, Ini Resep Mie Keriting Khas Siantar Ala Chef Devina, Lengkap dengan Ayam Charsiu

5. Kemudian tumis bumbu halus, daun salam, daun jeruk, daun pandan, dan daun kunyit hingga wangi

6. Setelah itu, masukkan ikan sarden goreng, air, dan sedikit kuah sarden. Aduk rata

7. Lalu dengan garam, merica, gula, dan kaldu jamur, jangan lupa koreksi rasa

8. Masukkan daun kemangi dan daun bawang, aduk, lalu matikan api

Halaman:

Editor: Iwan Kustiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah