Mirip di RM Padang, Ini Resep Gulai Jengkol Ala Chef Rudy, Dijamin Empuk Anti Bau, Pas Buat Menu Makan Siang

- 8 Mei 2024, 10:00 WIB
Ilustrasi. Resep gulai jengkol ala Chef Rudy Choirudin untuk menu makan siang
Ilustrasi. Resep gulai jengkol ala Chef Rudy Choirudin untuk menu makan siang /Facebook @Resep Aneka Jajan Pasar/

KABAR CIAMIS - Jika biasanya gulai diolah menggunakan daging sapi dan ayam, kali ini Chef Rudy Choirudin mencoba kreasi baru dengan membagikan resep gulai jengkol yang mirip di Rumah Makan Padang.

Tak usah khawatir dengan baunya, Chef Rudy Choirudin membagikan tips dan trik menghilangkan bau jengkol dalam resep gulai jengkol yang dibagikannya ini.

Cara membuat gulai jengkol ala Chef Rudy Choirudin ini terbilang cukup mudah. Cita rasa yang ditawarkannya pun begitu lezat, empuk dan anti bau, cocok sekali jika dijadikan menu makan siang keluarga nanti.

Baca Juga: Segar dan Sehat! Resep Herbal Es Teh Rosella Obat Darah Tinggi Alami Ala dr Zaidul Akbar, Buatnya Mudah Banget

Penasaran gimana cara membuatnya? Berikut resep gulai jengkol ala Chef Rudy Choirudin untuk menu makan siang yang mirip di Rumah Makan Padang.

Resep dan Cara Membuat Gulai Jengkol Ala Chef Rudy Choirudin

Bahan 1:

- 500 g jengkol dibelah
- 5 lembar daun salam
- 5cm lengkuas memarkan
- 1 sdm garam
- 1250 ml air

Baca Juga: Intip Resep Cah Kembang Kol Baso Ala Chef Rudy, Menu Makan Siang Murah Meriah, Pas Buat Ide Jualan

Bahan 2:

- 4 siung bawang putih
- 5 buah bawang merah
- 3 buah cabe merah
- 3 cm jahe
- 3 cm lengkuas
- 1 sdm ketumbar bubuk
- 1 sdt kunyit bubuk
- ¼ sdt jintan bubuk
- ¼ sdt adas bubuk
- 1 ½ sdt garam
- 50 ml air

Bahan 3:

- 4 sdm minyak
- 4 lembar daun jeruk
- 2 batang serai
- 4 biji cengkih
- 3 cm kecil kayu manis
- 1 sdt gula
- 800 ml santan dari 1 butir kelapa
- 100 ml santan kental

Halaman:

Editor: Iwan Kustiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah