Ide Jualan Kue Lebaran! Resep Thumbprint Cookies Khas Swedia Ala Chef Devina, Bisa Dicetak Pake Jempol

- 3 April 2024, 13:00 WIB
Resep Thumbprint Cookies atau kue kering coklat Khas Swedia Ala Chef Devina Hermawan untuk ide jualan kue lebaran.
Resep Thumbprint Cookies atau kue kering coklat Khas Swedia Ala Chef Devina Hermawan untuk ide jualan kue lebaran. /Tangkap Layar YouTube Devina Hermawan/

KABAR CIAMIS - Berikut ini resep dan cara membuat thumbprint cookies atau kue kering coklat khas Swedia ala Chef Devina Hermawan untuk ide jualan kue lebaran.

Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1445 H, banyak para pemangku usaha rumah yang mulai sibuk mencari resep kue lebaran untuk ide jualan, salah satunya seperti thumbprint cookies atau kue kering coklat khas Swedia ala Chef Devina Hermawan.

Thumbprint cookies atau kue kering coklat khas Swedia ala Chef Devina Hermawan ini memiliki rasa yang manis, gurih dan lumer di mulut.

Baca Juga: Lumer dan Manis! Resep Cookies Putri Salju Tanpa Cetakan Ala Chef Devina, Cocok Jadi Ide Jualan Kue Lebaran

Cara membuat thumbprint cookies atau kue kering coklat khas Swedia ala Chef Devina Hermawan juga sangat mudah dan tak perlu menggunakan cetakan, bisa dengan jempol saja untuk mencetaknya.

Penasaran? Yuk simak resep dan cara membuat thumbprint cookies atau kue kering coklat khas Swedia ala Chef Devina Hermawan ide jualan kue lebaran.

Resep Thumbprint Cookies atau Kue Kering Coklat Khas Swedia Ala Chef Devina Hermawan

Bahan adonan cookies:

- 125 gr mentega
- 60 gr gula halus
- 1 butir kuning telur
- 150 gr tepung protein rendah
- 50 gr maizena
- 50 gr susu bubuk
- ½ sdt garam
- 1 sdt ekstrak vanila

Baca Juga: Menu Takjil Buka Puasa, Resep Chocolate Churros dengan Saus Karamel Ala Chef Devina, Bisa Jadi Ide Jualan

Halaman:

Editor: Iwan Kustiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah