Intip Pesona dan Keindahan Pantai Tirtamaya, Tempat Wisata Alam yang Lagi Hits dan Populer di Indramayu

13 Oktober 2023, 11:52 WIB
Pantai Tirtamaya, tempat wisata hits di Indramayu.* /@Mahendra Primajati/

KABAR CIAMIS - Pantai Tirtamaya bisa menjadi salah satu tujuan tempat wisata ketika tengah berlibur ke Indramayu.

Pasalnya, tempat wisata Pantai Tirtamaya Indramayu ini memiliki pesona alam yang sangat memukau, terutama saat matahari terbit dan terbenam.

Menurut informasi, tempat wisata Pantai Tritamaya Indramayu sangat populer dan terkenal dengan jejak sejarahnya.

Baca Juga: Nikmati Indahnya Tempat Wisata Pantai Tiga Warna di Malang yang Unik, Menarik dan Menakjubkan

Sejarah Pantai Tirtamaya ini ada kaitan erat dengan sejarah peyebaran agama Islam di kawasan pesisir Jawa Barat.

Konon katanya, tempat wisata Pantai Tirtamaya ini menjadi lokasi berlabuhnya Ki Buyut Tuban yang merupakan seorang murid Sunan Bonang.

Pantai Tirtamaya sendiri berlokasi di Juntikedokan, Kecamatan Juntinyuat, Kabupaten Tndramayu, Jawa Barat.

Baca Juga: Dijuluki The Dreamland of Tulungagung, Tempat Wisata Pantai Sanggar Suguhkan Panorama Alam yang Mengagumkan

Pantai ini kerap menjado tempat rekreasi keluarga karena memiliki ombak yang relatif tenang, sehingga sangat cocok untuk berenang, bernain air, atau jelajah laut dengan perahu.

Dan bila pengunjung mau basah bisa bejalan-jalan berjalan di sepanjang pantai atau menyebrang ke pulau kecil yang ada yang ada di depan pantai dengan menggunakan jembatan kayu.

Di pulau kecil ini bisa melihat pemandangan laut atau bersantai di saung-saung atau bisa menyewa perahu.

Baca Juga: Nikmati Indahnya Tempat Wisata Pantai Tiga Warna di Malang yang Unik, Menarik dan Menakjubkan

Untuk mengelilingi pantai menikmati wahana permainan air seperti banana boat atau flying fish.

Sebagai salah satu tempat wisata favorit, Pantai Tirtamaya tentu saja menyajikan banyak daya tarik, dan berikut beberapa diantaranya:

- Ombak laut yang tenang membuat para pengujung merasa aman berenag dan bermain air
- Keindahan alam pantai yang masih alami dan juga bersih
- Wahana perahu

Baca Juga: Konflik Israel Palestina di Gaza, H. Pepi Tomy Sudrajat Harapkan Perdamaian

- Wahana permainan air yang menangtang dan seru
- Spot jembatan kayu yang menghubungkan area pantai dan pulau kecil
- Saung-saung yang nyaman untuk nyaman untuk bersantai sembari nikmati panorama

- Spot Sunrise dan sunset di tepi pantai
- Camping di tepi pantai
- Wisana kuliner khas,terutamawisata santap kuliner hidangan laut

Baca Juga: Dua Pria Terekam CCTV Gegerkan Warga Sindangkasih Bawa Senpi dan Diduga Bawa Kabur Domba

- Jejak sejarah sebagai lokasi berlabuhnya Ki Buyut Tuban
- Situs Makam Ki Buyut Tuban sebagai spot wisata ziarah

Untuk fasilitas sendiri sudah terbilang memadai, dan ada pun daftar fasilitasnya adalah sebagai berikut:

Baca Juga: Puluhan Warga Desa Margaharja Kec Sukadana Ciamis Dibuatkan Akte Kelahiran Gratis

- Area parkir kendaraan
- Kamar mandi dan toilet
- Mushola
- Penginapan homestay
- Warng wisata
- Fasilitas wahana permainan air
- Fasilitas perahu

Baca Juga: Air Sungai Cileueur Masih Diambil PDAM Tirta Galuh, Komunitas Pelita Lakukan Audensi

Pantai Tirtamaya Jawa Barat ini buka 24 jam, maka para wisatawan bisa mengunjung pantai ini kapan saja, namun Fasilitas-faslitasyang ada di dalamnya memiliki jam opersional yang terbatas.

Buka dan beroperasi dari jam 08.00 sampai dengan jam 17.00 WIB, kalau di hari libur atau libur nasional jam operasionalnya mungkin lebih lama.

Para wisatawan akan memiliki waktu lebih banyak untuk menikmati keseruan liburan di pantai ini. Dengan menikmati aneka kuliner yang tersaji di warung-warung wisata di sekitar pantai ini.

Baca Juga: Puluhan Warga Desa Margaharja Kec Sukadana Ciamis Dibuatkan Akte Kelahiran Gratis

Ada pun untuk masuk ke tempat wisata ini harus membayar tiket masuk yang dibandrol sekitar Rp 3.000 per orangnya.

Namun, harga tiket tersebut dapat berubah sesuai kebijakan pihak pengelola dan musim liburan.

Untuk itu, pengunjung harus menyiapkan budget lebih selama liburan di pantai ini.

Baca Juga: Tebing Di Blok Cikeutug, Desa Muktisari, Kec. Cipaku Longsor, Sawah Dan Kolam Di Dua Kecamatan Terdampak

Demikan info lengkap seputar objek wisata pantai di Indramayu yang Kabar-Ciamis.com suguhkan, dan selamat berlibur dan selamat mencoba keseruannya bersama keluarga.***

Editor: Iwan Kustiawan

Tags

Terkini

Terpopuler