Intip Keindahan Tempat Wisata Pantai Ujung Genteng Sukabumi yang Lagi Hits, Cocok Dikunjungi Bareng Keluarga

- 23 Oktober 2023, 11:15 WIB
Pantai Ujung Genteng, salah satu tempat wisata alam di Sukabumi yang indah dan mempesona.*
Pantai Ujung Genteng, salah satu tempat wisata alam di Sukabumi yang indah dan mempesona.* /Tangkapan layar Facebook @amsyarabdulbari

KABAR CIAMIS - Tidak hanya memiliki Pantai Pelabuhan Ratu, Sukabumi juga masih menyimpan banyak tempat wisata alam tekenal lainnya, salah satunya Pantai Ujung Genteng.

Pantai Ujung Genteng ini merupakan salah satu tempat wisata pantai berpasir putih di Sukabumi yang populer karena keindahan alamnya.

Nama Ujung Genteng sendiri berasal dari kata ujung gunting. Hal ini karena semenanjung pantai ini mencuat seperti sebuah guting yang terbuka jika terlihat dari peta bersama daerah Ujung Kulon di Banten.

Baca Juga: Berikut 3 Tempat Wisata Hits di Sukabumi yang Wajib Dikunjungi Saat Libur Akhir Pekan, Ada yang Berbau Mistis

Mneurut informasi, tempat wisata Pantai Ujung Genteng Garut ini memiliki hamparan pasir putih yang membentang sepanjang 3 km.

Tak hanya terkenal karena hamparan pasir putihnya yang bersih dan indah, Pantai Ujung Genteng juga menyimban banyak daya tarik tersendiri.

Area terumbu karang serta pusat penangkaran penyu juga jadi salah satu daya tarik yang membuat panatai ini jadi favorit.

Baca Juga: Moment Ultah, Kodim 0613 Ciamis dan komunitas Galaxy Gelar Fun Bike dan Fun Adventure

Halaman:

Editor: Iwan Kustiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah