Tanpa Kecap! Resep Bihun Goreng Putih Ala Chef Devina, Menu Sarapan Pengganti Nasi yang Wangi dan Nikmat

- 6 Juni 2024, 06:00 WIB
Resep bihun goreng putih ala Chef Devina Hermawan untuk menu sarapan pengganti nasi.
Resep bihun goreng putih ala Chef Devina Hermawan untuk menu sarapan pengganti nasi. /Youtube.com/@devinahermawan/

Bahan bumbu halus:

- 5 siung bawang putih
- 7 Siung bawang merah
- 4 butir kemiri
- ½ sdm ebi
- ½ sdt garam

Baca Juga: Ini Resep Colenak Ala Chef Martin Praja, Kuliner Legendaris Khas Sunda yang Manis, Gurih, Pas Buat Ide Jualan

Bahan sambal:

- 35 gr cabai rawit hijau
- 2 siung bawang putih
- 1 buah jeruk nipis
- 50 ml air dingin
- ½ sdt garam
- 2 sdt gula pasir

Cara membuat:

1. Rendam bihun terlebih dulu dengan air dingin, lalu rendam ebi dengan air panas, diamkan selama 10 menit

2. Kemudian iris kol, cabai merah, daun bawang, seledri, dan baks, sisihkan

Baca Juga: Cobain Resep Ayam Bakar Ala Chef Rudy, Empuk, Legit, Meresap, Pas Buat Ide Bisnis Kuliner yang Menguntungkan

3. Lalu ulek bawang putih, bawang merah, kemiri, ebi, dan garam hingga halus

4. Setelah itu, rebus cabai rawit hijau dan bawang putih hingga matang, lalu masukkan ke dalam blender. Tambahkan air dingin, blender hingga halus

5. Selanjutnya, pinadahkan ke dalam mangkuk lalu tambahkan perasan jeruk nipis, garam, dan gula pasir, aduk rata

6. Kemudian panaskan minyak, orak arik telur hingga matang, sisihkan

Halaman:

Editor: Iwan Kustiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah