Di Balik Keindahan Alamnya yang Mempesona, Tempat Wisata Curug Ngumpet Bogor Ternyata Menyimpan Kisah Mistis

- 30 Januari 2024, 09:25 WIB
Curug Ngumpet, salah satu tempat wisata alam di Bogor yang punya kisah mistis.*
Curug Ngumpet, salah satu tempat wisata alam di Bogor yang punya kisah mistis.* /Instagram @curugngumpetgse/

Dan menurut beberapa sumber, lokasai curug memang dijaga oleh sosok wanita cantik, namun bentuk badannya menyerupai ular.

Baca Juga: Rekomended untuk Dikunjungi, Berikut 4 Tempat Wisata Curug di Bogor dengan View Alam yang Indah dan Memukau

Meski begitu, keindahan Curug Ngumpet tetap memikat hati para wisatawan untuk berkunjung ke sana.

Bagi yang tertarik untuk liburan di Curug Ngumpet, Anda bisa datang ke lokasinya yang ada di Desa Gunungsari, Kecamatan Pamijahan, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.

Adapun untuk harga tiket masuk ke Curug Ngumpet ini ialah:

- Harga tiket masuk gerbang utama Rp15.000 per orang
- Harga tiket masuk Curug Ngumpet 1 Rp10.000 per orang
- Harga tiket masuk Curug Ngumpet 2 Rp10.000 per orang

Baca Juga: Jelajahi dan Nikmati Pesona Keindahan Alam Tempat Wisata Curug Ciampea Bogor yang Sangat Instgramable

Sementara untuk jam operasional Curug Ngumpet buka setiap hari dari Senin hingga Minggu, mulai pukul 07.00 sampai dengan 16.00 WIB.

Demikian info wisata alam Curug Ngumpet Bogor yang Kabar-Ciamis.com Suguhkan. Selamat berkunjung dan selamat menikmati liburan bersama keluarga.***

Halaman:

Editor: Iwan Kustiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah