Tak Hanya Menawan, Tempat Wisata Pantai Pelabuhan Ratu Sukabumi Juga Kental dengan Kisah Mistisnya

- 20 Oktober 2023, 11:29 WIB
Pantai Pelabuhan Ratu, salah satu tempat wisata di Sukabumi yang menyimpan kisah mistis.*
Pantai Pelabuhan Ratu, salah satu tempat wisata di Sukabumi yang menyimpan kisah mistis.* /

Hingga kemudian dia berada di Babakan, Cidadap. Saat itu, kondisinya sedang hamil 5 bulan.

Seiring berjalnnya waktu, Nyai Purnamasari ini menjadi sosok pemimpin di Cidadap. Selama ia memimpin, daerahnya mengalami peningkatan dari segi ekonomi.

Masa emas kepemimpinannya ini, Nyi Ratu justru melakukan tapa. selama tapanya masyarakat kemudian mengangkat anaknya yang bernama Nyi Mayang Sagara.

Baca Juga: Pesta Patok Domba dan Kambing Bisa Tingkatkan Nilai Jual Ternak

Sosok Nyi Mayang sagara inilah yang mendapat gelar sebagai Nyi Ratu Kidul. Terlepas dari ceritanya, ini hanya menegaskan bahwa di zaman dulu pelabuhan Ratu pernah mamiliki pemimpin dua ratu.

Wisatawan yang datang berkunjung ke tempat wisata paling terkenal di Sukabumi ini menrut mitosnya tidak boleh mengenakan pakaian warna hijau.

Banyak yang percaya sisi mitos bahwa teluk Pelabuhan Ratu, Yakni Pantai Karang Hamu adalah singgasan gaibsang ratu, sebab itu, ada pengelola melarang agar tidak menggunakan pakaian berwana hijau.

Baca Juga: Kapok Sahli Pangdam III/Siliwangi Menutup Secara Resmi Program TMMD ke 118 Tahun 2023

Dan konon, hijau adalah warna favorit Nyi Roro Kidul dan mitosnya siapa yang memakai pakaian hijau akan terseret ombak. Tapi dari sisi sains, ada alasan tersendiri terkait warna hijau.

Menurut sains, warna hijau sulit untuk telihat ketika berada dalam air laut. Sebab paparan sinar akan membuat apa saja yang berada di bawah air laut berwarna kehijauan.

Halaman:

Editor: Iwan Kustiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah