Curug Nangka, Tempat Wisata Alam di Bogor yang Hits dan Populer, Cocok Dikunjungi Saat Libur Akhir Pekan

- 29 September 2023, 11:32 WIB
Curug Nangka, tempat wisata alam di Bogor.*
Curug Nangka, tempat wisata alam di Bogor.* /Tangkapan layar/kanal YouTube/Nina Twins /

KABAR CIAMIS - Bogor menjadi salah satu daerah di Jawa barat yang memiliki banyak tempat wisata alam.

Salah satu tempat wisata alam di Bogor yang patut dikunjungi saat libur akhir pekan adalah Curug Nangka.

Curug Nangka ini menjadi salah satu tempat wisata favorit di Bogor bagi para pecinta alam dan wisatawan yang ingin menikmati keindahan alam.

Baca Juga: Jelajahi Hutan Wisata Kabupaten Ciamis, Bupati Herdiat Lepas Peserta West Java Adventure Off- road

Pasalnya, Curug Nangka ini menawarkan pemandangan alam berupa hutan pinus yang asri dengan udara yang sejuk.

Curug Nangka sendiri merupakan sebuah air terjun yang terletak di kawasan Gunung salak, Bogor, Jawa Barat.

Alamat tepatnya berada di Desa Sukajadi, Kecamatan Tamansari, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.

Baca Juga: Disebut Paradise Beach, Tempat Wisata Pantai Karapyak Pangandaran Sajikan Panorama Alam yang Indah dan Eksotis

Halaman:

Editor: Iwan Kustiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah