Selain Leuwi Tonjong, Ini 5 Tempat Wisata Hits di Garut yang Menyuguhkan Panorama Alam Menakjubkan

- 23 Agustus 2023, 11:55 WIB
Pantai Santolo, salah satu tempat wisata hits di Garut, Jawa Barat
Pantai Santolo, salah satu tempat wisata hits di Garut, Jawa Barat /

Lokasi Puncak Guha Bungbulang sendiri beralamat di Kampung Sinarjaya, Kecamatan Bungbulang, Kabupaten Garut.

3. Situ Bagendit

Nah, tempat wisata yang satu ini menjadi salah satu tempat wisata terbesar dan terkenal, apalagi kalau bukan Situ Bagendit.

Di tempat wisata ini, Anda bisa menikmati keindahan alam sekitar danau sambil mencoba berbagai wahana seru.

Baca Juga: Leuwi Tonjong, Salah Satu Tempat Wisata Dikawasan Garut yang Wajib Anda Kunjungi Saat Libur Akhir Pekan

Situ Bagendit sendiri berada di daerah Sukamukti, Kecamatan Banyuresmi, Kabupaten Garut, Jawa Barat.

4. Pantai Santolo

Tempat wisata selanjutnya yang tak boleh Anda lewatkan saat berkunjung ke Garut adalag Pantai Santolo.

Sama seperti kebanyakan pantai di daerah lain, Pantai Santolo juga tentu memiliki banyak keunikan dan daya tarik tersendiri.

Baca Juga: Anggota DPRD Provinsi Jabar Ir. H. Herry Dermawan Hadir Ditengah Ribuan Masyarakat Maleber

Halaman:

Editor: Iwan Kustiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah